Melalaikan Sholat

Kamis, 17 Januari 2013
   Simaklah suatu kejadian aneh ini ,saat itu saya berada di sisi seseorang yang sedang berjuang melawan sakaratul maut    Anaknya bersaha mentalqinkan ayahnya itu dengan dua kalimat syahadat,akan tetapi setelah berusaha dengan susah payah .jawaban ayahnya sungguh sangat mencengangkan....

2 hal yang menenangkan hati ketika musibah datang

Minggu, 13 Januari 2013
    Saudaraku...... sesungguhnya bersimpuh ,bersujud, dan memohon di hadapan Allah harus di sadari dengan iman . Iman harus di aplikasikan dengan wujud nyata , jika engkau tertimpa suatu musibah atau di rundung nestapa ,maka bersegeralah dengan 2 hal . a) istighfar b) amal sholeh    ...

Kesabaran Seorang Ibu

Selasa, 08 Januari 2013
  Saya telah melakukan oprasi kepada seorang anak bayi yang belum genap berumur dua tahun . dua jam setelah oprasi ,anak itu mengalami pendarahan yang cukup hebat pada saluran pernafasannya di sebapkan oleh adanya luka pada urat nadi yang menuju saluran ini kejadian ini tidak ada kaitanya secara...

Penghatam Al-Qur'an

    Pada suatu hari ,tepatnya pukul tujuh pagi, saya datang ke ruang pemulihan ,tiba-tiba ada beberapa orang datang menghampiriku ,mereka adalah anak dari salah seorang pasien yang telah lanjut usia yang baru saja menjalani oprasi jantung , pasien tersebut mengalami pembekuat yang parah di...

muhasabah (intropeksi diri)

  Berikut ini saya sampaikan cara-cara mudah untuk bermuhasabah (intropeksi diri )1 )Setelah meletakkan kepala di atas bantal lalu membaca do'a-do'a sebelum tidur segeralah mengingat segala hal yg telah engkau lakukkan siang itu ,meliputi amal dan aktifitas yang baik maupun yang buruk . 2 ) Mulailah...

wanita yang selalu mengingat Allah

Rabu, 02 Januari 2013
  Suatu hari ,ada seseorang wanita yang mengalami gagal jantung dibawa kepada kami ,setibanya di ruang gawat darurat detak jantung wanita tersebut berhenti ,maka kami segera melalukan terapi Shock (pijat), dua menit kemudian wanita tersebut membuka kedua matanya .   ia memandang ke arah...

Kematian seseorang yang taat beribadah

   ketika masih duduk di bangku kuliah di Kairo Mesir, saya mengenal seseorang yang sangat taat kepada Allah ,ia mengajarkan Al-Qur'an dan membimbing penghapal Al-Qur'an di komplek tempat tinggal ku .selama bertahun-tahun ia tidak pernah terlambat untuk datang mengajar pada waktunya yaitu...
 

Cerpen Islami Copyright © 2011-2012 | Powered by Blogger